Cerita Berkenalan dengan Linda, Gadis Cantik Putri Raja Jin
Foto Ilustrasi Linda, Gadis Cantik Putri Raja Jin Cerita Mistik . Cerita Berkenalan dengan Linda, Gadis Cantik Putri Raja Jin. Cerita tentang jin dan alam gaib memang cukup menarik untuk disimak. Masalah percaya atau tidak, itu lain soal. Kali ini Cerita Mistik akan menyajikan kiriman cerita dari pembaca setia infomistik.com di Kalimantan Selatan yang bernama Basori. Ia menceritakan Kisah Dicintai Gadis Cantik Putri Raja Jin. Cerita ini merupakan kisah nyata yang dialaminya dua puluh delapan tahun yang lalu, tepatnya tahun 1985, saat ia baru berusia 17 tahun dan masih duduk di bangku kelas III SMA. Berikut ini adalah Cerita Berkenalan dengan Linda,Gadis Cantik Putri Raja Jin . Waktu itu, tahun 1985 saat saya masih di kelas III SMA, menjelang EBTANAS (saat ini namanya Ujian Nasional atau UN). Pada suatu malam, sekitar pukul 10 malam, saya sedang duduk sendiri di teras rumah sambil merenungkan masa depan, saya akan kuliah di mana sele...
Comments
Post a Comment